Fitrianti Kunjungi Korban Kebakaran

Posted by:

 

 

 

PALEMBANG - Kebakaran yang terjadi RT 24 RW 26 di jalan Kemas Rindo Kelurahan Kemas Rindo Kecamatan Kertapati yang menghanguskan beberapa rumah warga Sabtu (15/9/18) malam, langsung mendapat perhatian Wakil Walikota Palembang Fitrianti Agustinda.

Seusai dilantik menjadi Wakil Walikota Palembang, Selasa (18/9/18) di Palembang Sport and Convention Center (PSCC) Palembang, Fitri (sapaan akrabnya) langsung mengunjungi warga yang terkena musibah tersebut.

Didampingi instansi terkait, Fitri masih mengenakan pakaian PDUB (Pakaian Dinas Upacara Besar) langsung menemui warga. “Sabar ya Bu ini cobaan dari Allah SWT, dan ini sedikit bantuan,” kata Fitri.

Fitri berpesan, untuk menimalisir kebakaran warga saat akan meninggalkan rumah agar memastikan keadaam rumah dalam kondisi aman.

“Pastikan saat keluar rumah, kondisi kompor gas tidak menyala dan mematikan listrik agar tidak terjadi arus pendek,” katanya.

Nah bagi, korban kebakaran yang tidak sempat menyelamatkan surat surat penting agar segera melaporkannya dan melakukan kepengurusaanya.

 

“Surat-surat penting yang tidak terselematkan sepertinijazah sekolah dan surat penting lainnya silahkan melaporkan kita akan bantu mengurusnya tidak dipunggut biaya,” tegasnya. (ika)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://www.centre-luxembourg.com/
  10. https://jaknaker.id/
  11. pencaker.id
  12. tradition-jouet.com
  13. agriculture-ataunipress.org
  14. eastgeography-ataunipress.org
  15. literature-ataunipress.org
  16. midwifery-ataunipress.org
  17. planningdesign-ataunipress.org
  18. socialsciences-ataunipress.org
  19. communication-ataunipress.org
  20. surdurulebiliryasamkongresi.org
  21. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  22. www.kittiesnpitties.org
  23. www.scholargeek.org
  24. addegro.org
  25. www.afatasi.org
  26. www.teslaworkersunited.org
  27. www.communitylutheranchurch.org
  28. www.cc4animals.org
  29. allinoneconferences.org
  30. upk2020.org
  31. greenville-textile-heritage-society.org
  32. www.hervelleroux.com
  33. crotonsushi.com
  34. trainingbyicli.com
  35. www.illustratorsillustrated.com
  36. www.ramona-poenaru.org
  37. esphm2018.org
  38. www.startupinnovation.org
  39. www.paulsplace.org
  40. www.assuredwomenswellness.com
  41. aelclicpathfinder.com
  42. linerconcept.com
  43. puspresnas.id
  44. ubahlaku.id
  45. al-waie.id
  46. pencaker.id
  47. bpmcenter.org
  48. borobudurmarathon.id
  49. festivalpanji.id
  50. painews.id
  51. quantumbook.id