Ajak Tingkatkan Ekonomi Petani

Posted by:

 

 

*Field Limau Ajarkan Buat Sambal Nanas Botolan

PRABUMULIH - Kota Prabumulih telah lama dikenal sebagai daerah penghasil nanas, karena itulah kota Seinggok Sepemunyian ini dijuluki sebagai kota nanas.

Namun sayangnya, akhir-akhir ini petani mulai meninggalkan buah yang terkenal dengan rasa manisnya itu lantaran dinilai kurang menguntungkan.

Kondisi itu mendapatkan perhatian dari PT Pertamina EP Asset 2 Limau. Agar buah nanas memiliki nilai ekonomis dan bisa meningkatkan ekonomi masyarakat, Perusahaan yang bergerak di bidang migas tersebut menggelar pelatihan pengolahan buah nanas.

Jika selama ini nanas hanya diolah menjadi bolu dan dodol, kali ini masyarakat dilatih membuat sambal nanas dan dikemas dalam bentuk botolan sehingga memiliki nilai ekonomis yang tinggi.

Limau Legal & Relation Asisten Manager, Tuti Dwi Patmayanti mengatakan, pihaknya sengaja melirik untuk mengembangkan potensi hilir buah nanas supaya ekonomi masyarakat atau petani nanas dapat meningkat.

“Selama inikan petani hanya menjual nanas dalam bentuk buah atau belum diolah, disini kita memberikan pelatihan membuat produk olahan dari buah nanas supaya bernilai ekonomis,” ujar Tuti, kemarin.

Untuk tahap awal sambung Tuti, program pemberdayaan masyarakat berbasis peningkatan keterampilan masyarakat membuat produk olahan itu, diselenggarakan didaerah-daerah yang berada diwilayah kerja Pertamina Limau Field seperti Desa Tanjung Menang Kecamatan Prabumulih Selatan.

“Alhamdulillah sudah berjalan sejak Senin (13/8/18) di Desa Tanjung Menang, Jika berhasil, maka akan kita kembangkan kedaerah lainnya sehingga tanaman nanas kembali akan menjadi primadona dikalangan petani,” bebernya.

Langkah Pertamina Limau Field tersebut, mendapatkan dukungan dari Kepala Desa (Kades) Tanjung Menang, Asmedi C Adam. Asmedi menegaskan, inisiasi dari pertamina tersebut patut diapresiasi karena diyakini dapat memberikan nilai tambah bagi petani.

“Karena itulah kami warga Desa Tanjung Menang siap untuk mendukung program pertamina, karena kegiatan pemberdayaan ini sangat baik dan membantu masyarakat,” ucapnya.

Masih kata Kades Tanjung Menang, pihaknya akan membangun gerai sebagai tempat penampung produk-produk hasil olahan nanas apabila warganya serius menekuni kegiatan tersebut. “Akan kita masukan kedalam rencana kegiatan desa, kita ajukan dalam APBDes yang dananya bersumber dari dana desa,” pungkasnya. (abu)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://kricom.id/
  10. https://kongreskebudayaandesa.id/
  11. https://www.centre-luxembourg.com/
  12. https://jaknaker.id/
  13. pencaker.id
  14. https://www.rytonfederation.org/
  15. tradition-jouet.com
  16. agriculture-ataunipress.org
  17. eastgeography-ataunipress.org
  18. literature-ataunipress.org
  19. midwifery-ataunipress.org
  20. planningdesign-ataunipress.org
  21. socialsciences-ataunipress.org
  22. communication-ataunipress.org
  23. surdurulebiliryasamkongresi.org
  24. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  25. www.kittiesnpitties.org
  26. www.scholargeek.org
  27. addegro.org
  28. www.afatasi.org
  29. www.teslaworkersunited.org
  30. www.communitylutheranchurch.org
  31. www.cc4animals.org
  32. allinoneconferences.org
  33. upk2020.org
  34. greenville-textile-heritage-society.org
  35. www.hervelleroux.com
  36. crotonsushi.com
  37. trainingbyicli.com
  38. www.illustratorsillustrated.com
  39. www.ramona-poenaru.org
  40. esphm2018.org
  41. www.startupinnovation.org
  42. www.paulsplace.org
  43. www.assuredwomenswellness.com
  44. aelclicpathfinder.com
  45. linerconcept.com
  46. puspresnas.id
  47. ubahlaku.id
  48. al-waie.id
  49. pencaker.id
  50. bpmcenter.org
  51. borobudurmarathon.id
  52. festivalpanji.id
  53. painews.id
  54. quantumbook.id