Polres Larang Warga Bakar Lahan

Anggota Bhabinkamtibmas dan Babinsa memasang spanduk himbauan larangan membakar hutan dan lahan, Kamis (2/4). Foto Lukman Palembang Pos

MUARA ENIM - Polres Muara Enim melalui para Babinkamtibmas dan Polsek Polsek membuat himbauan kepada masyarakat agar tidak membakar hutan dan lahan (Karhutla) untuk membuka kebun. Pasalnya, bagi masyarakat yang kedapatan membuka lahan dengan cara dibakar, maka akan dikenakan sanksi hukum. Himbauan itu dilakukan jajaran Polres Muara Enim secara serentak di masing masing Polsek.

Penyampaian himbauan itu dilakukan dengan cara memasang baleho di sejumlah titik rawan terjadi kebakaran hutan dan lahan. Pemasangan himbauan itu, dilakukan para petugas Babinkamtibmas dan Polsek bersama Babinsa TNI-AD yang bertugas di masing masing desa tersebut, Rabu (26/4). Himbauan yang berisikan maklumat Kapolda Sumsel.Kemudian sosialisasi UU no 32/2009 mengenai sanksi pidana penjara 5-15 tahun dan densa Rp 5 hingga Rp 15 miliar bagi pelaku pembakar hutan dan lahan. Himbauan itu seperti yang dilakukan anggota Bhabinkamtibmas Polsek Gelumbang.

Pemasangan baleho himbauan itu dilakukan di Desa Patra Tani, Kecamatan Muara Belida berkordinasi dengan manajemen perusahaan perkebunan kelapa sawit PT Inderalaya Agro Lestari.Kemudian dilakukan juga pengecekan kanal penyekat. Karena lokasi tersebut pada tahun 2015 lalu telah terbakar. Kapolres Muara Enim, AKBP Leo Andi Gunawan melalui Kasubag Humasnya, AKP Arsyad, Kamis (27/4) mengatakan, himbauan tersebut dilakukan supaya masyarakat tidak lagi membakar hutan dan lahan dalam membuka kebun. Sosialisasi itu dilakukan karena tidak lama lagi akan memasuki musim kemarau. (luk)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

Leave a Reply

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://www.centre-luxembourg.com/
  10. https://jaknaker.id/
  11. pencaker.id
  12. tradition-jouet.com
  13. agriculture-ataunipress.org
  14. eastgeography-ataunipress.org
  15. literature-ataunipress.org
  16. midwifery-ataunipress.org
  17. planningdesign-ataunipress.org
  18. socialsciences-ataunipress.org
  19. communication-ataunipress.org
  20. surdurulebiliryasamkongresi.org
  21. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  22. www.kittiesnpitties.org
  23. www.scholargeek.org
  24. addegro.org
  25. www.afatasi.org
  26. www.teslaworkersunited.org
  27. www.communitylutheranchurch.org
  28. www.cc4animals.org
  29. allinoneconferences.org
  30. upk2020.org
  31. greenville-textile-heritage-society.org
  32. www.hervelleroux.com
  33. crotonsushi.com
  34. trainingbyicli.com
  35. www.illustratorsillustrated.com
  36. www.ramona-poenaru.org
  37. esphm2018.org
  38. www.startupinnovation.org
  39. www.paulsplace.org
  40. www.assuredwomenswellness.com
  41. aelclicpathfinder.com
  42. linerconcept.com
  43. puspresnas.id
  44. ubahlaku.id
  45. al-waie.id
  46. pencaker.id
  47. bpmcenter.org
  48. borobudurmarathon.id
  49. festivalpanji.id
  50. painews.id
  51. quantumbook.id