Rayakan Wedding, Hanya Rp 95 Ribu/Pax

Ballroom Quin Centro Hotel yang kerap digunakan untuk perayaan wedding. Foto : Sefti/Palembang Pos
Posted by:

PALEMBANG -Pasca Hari Raya Idul Fitri, biasanya banyak pasangan yang hendak melangsungkan pernikahannya. Untuk itu, Quin Centro Hotel memberikan fasilitas perayaan wedding hanya dengan Rp 95 ribu per pax.

Manager Quin Centro, Clara menuturkan, pihaknya memang sudah lama memberikan pelayanan paket wedding yang biasa dilaksanakan di ballroom Quin Centro Hotel. Dengan kapasitas maksimal 8.000 orang. “Kita berikan harga Rp 95 ribu perpax, dengan minimal pemesanan untuk 3000 orang,” paparnya.

Dia menambahkan, adapun fasilitas menarik yang ditawarkan, yakni berupa satu set kamar menginap, pemain keyboard beserta penyanyinya yang dapat menghibur semua tamu undangan dan tentunya keluarga pengantin. Lalu adapula kue pengantin asli yang bisa disantap sang pengantin beserta keluarga tercinta.

“Karpet merah sebagai pelengkap, lalu ada juga ruang VIP untuk tamu khusus pengantin. Lalu ada juga pelaminan standar dari hotel, serta gartis MC dengan batas waktu pemakaian paket ini adalah lima jam,” jelasnya.

Uniknya, dia menyatakan, jika pengantin ingin memakai pelaminan yang disiapkan dari luar paket hotel tentunya pihak hotel tidak dikenakan denda. “Tidak masalah, kita free kecuali catering yang kita kenakan denda sebesar 30 persen disetiap harga menu,” terangnya.

Lebih lanjut, dia menghimbau, ada baiknya calon pengantin melakukan pemesanan jauh hari dari hari perayaan. Minimal tiga bulan sebelum perayaan, karena saat ini pihaknya telah mendata adanya sekitar tujuh pesta pernikahan hingga Desember mendatang.

“Dari awal Januari hingga Desember nanti kita sudah menerima order hingga 15 pesta pernikahan. Pasangan yang hendak menikah juga tidak perlu khawatir akan ada beberapa penawaran menarik lainnya. Salah satunya harga yang kita berikan sebesar Rp 95 ribu perpax itu juga bisa diberikan potongan harga yang disesuaikan dengan kesepakatan antar pihak pengantin dan hotel nantinya. Maka, buruan datang dan pesan sekarang,” tutupnya.(nik)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://kricom.id/
  10. https://kongreskebudayaandesa.id/
  11. https://www.centre-luxembourg.com/
  12. https://jaknaker.id/
  13. pencaker.id
  14. https://www.rytonfederation.org/
  15. https://starcarehospital.com/
  16. https://2021internationalyearfortheeliminationofchildlabour.org/
  17. https://www.bangkokchristianhospital.org/
  18. centre-luxembourg.com
  19. tradition-jouet.com
  20. agriculture-ataunipress.org
  21. eastgeography-ataunipress.org
  22. literature-ataunipress.org
  23. midwifery-ataunipress.org
  24. planningdesign-ataunipress.org
  25. socialsciences-ataunipress.org
  26. communication-ataunipress.org
  27. surdurulebiliryasamkongresi.org
  28. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  29. www.kittiesnpitties.org
  30. www.scholargeek.org
  31. addegro.org
  32. www.afatasi.org
  33. www.teslaworkersunited.org
  34. www.communitylutheranchurch.org
  35. www.cc4animals.org
  36. allinoneconferences.org
  37. upk2020.org
  38. greenville-textile-heritage-society.org
  39. www.hervelleroux.com
  40. crotonsushi.com
  41. trainingbyicli.com
  42. www.illustratorsillustrated.com
  43. www.ramona-poenaru.org
  44. esphm2018.org
  45. www.startupinnovation.org
  46. www.paulsplace.org
  47. www.assuredwomenswellness.com
  48. aelclicpathfinder.com
  49. linerconcept.com
  50. puspresnas.id
  51. ubahlaku.id
  52. al-waie.id
  53. pencaker.id
  54. bpmcenter.org
  55. borobudurmarathon.id
  56. festivalpanji.id
  57. painews.id
  58. quantumbook.id
  59. radlab.org
  60. hutanpapua.id
  61. bangkutaman.id
  62. rmolsorong.id
  63. investigasi.id
  64. www.transloka.id
  65. www.desbud.id
  66. allnews.id
  67. karangtanjung-desa.id