IKATRI DPRD Sumsel Terus jaga Silaturahmi

Anggota Ikatri DPRD Sumsel foto bersama usai halal bihalal

Palembang.-
Menjaga silaturahmi dan kekompakan, Ikatan Istri (Ikatri) DPRD Sumsel, menggelar halal bihalal. Kegiatan yang digelar di kediaman Ketua DPRD Sumsel ini, diisi dengan cerama agama dan kegiatan rutin anggota Ikatri.
Ketua IKATRI DPRD Sumsel, Ayu Nursuri Giri Ramanda ditemui disela-sela acara Halal bihalal mengatakan, kegiatan ini adalah salah satu program kegiatan IKATRI yang dilakukan setelah Idul Fitri.

“Melalui kegiatan ini kami ingin mempererat kembali silaturahmi, serta kekompakan anggota IKATRI DPRD Sumsel. Sehingga kedepannya lebih siap lagi untuk melaksanakan program-program kerja yang telah dibuat,” ujar Ayu.

Dalam acara ini, pihaknya juga mengundang ustad Taufik Hasnuri, untuk memberikan tausiah mengenai agama. “Sehingga hasana pengetahuan kita tentang agama lebih banyak lagi. Selain kegiatan ini, dalam waktu dekat kami juga akan menggelar baksos ke panti jompo,” kata Ayu.

Sementara itu, Ketua DPRD Sumsel, HM Giri Ramanda Nazaruddin Kiemas sangat mendukung program kerja yang dilakukan ibu-ibu IKATRI. Termasuk kegiatan halal-bihalal dan kegiatan rutin bulanan, yang digelar dikediaman Ketua DPRD Sumsel, Senin (10/7), kemarin.

“Sejauh ini program kerja yang dilakukan IKATRI DPRD Sumsel sangat positif. Selain bermanfaat bagi anggotanya, kegiatan yang digelar oleh IKATRI juga banyak yang bermanfaat bagi masyarakat sekitar, seperti baksos, sunatan masal dan lainnya,” ujar Giri.

Sementara itu, Ust Taufik Hasnuri dalam tausiahnya meminta ibu ibu Ikatri dapat menjadi pendukung bagi suaminya, agar tetap berjalan dijalan yang benar, jangan malah sebaliknya mendukung suami untuk melakukan kesalahan. ”Sudah banyak contoh, istri yang ikut suami dalam kesalahan. Tetapi banyak juga contoh sitri yang sukses mengantarkan suami pada kejayaan. Untuk itu, anggota Ikatri ini harus bisa menjadi istri yang bisa membawa suami kejalan yang benar,” katanya..(del)

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

Leave a Reply

  1. https://palembang-pos.com/
  2. https://dongengkopi.id/
  3. https://jabarqr.id/
  4. https://wartapenilai.id/
  5. https://isrymedia.id/
  6. https://onemoreindonesia.id/
  7. https://yoyic.id/
  8. https://beritaatpm.id/
  9. https://www.centre-luxembourg.com/
  10. https://jaknaker.id/
  11. pencaker.id
  12. tradition-jouet.com
  13. agriculture-ataunipress.org
  14. eastgeography-ataunipress.org
  15. literature-ataunipress.org
  16. midwifery-ataunipress.org
  17. planningdesign-ataunipress.org
  18. socialsciences-ataunipress.org
  19. communication-ataunipress.org
  20. surdurulebiliryasamkongresi.org
  21. surdurulebilirkentselgelisimagi.org
  22. www.kittiesnpitties.org
  23. www.scholargeek.org
  24. addegro.org
  25. www.afatasi.org
  26. www.teslaworkersunited.org
  27. www.communitylutheranchurch.org
  28. www.cc4animals.org
  29. allinoneconferences.org
  30. upk2020.org
  31. greenville-textile-heritage-society.org
  32. www.hervelleroux.com
  33. crotonsushi.com
  34. trainingbyicli.com
  35. www.illustratorsillustrated.com
  36. www.ramona-poenaru.org
  37. esphm2018.org
  38. www.startupinnovation.org
  39. www.paulsplace.org
  40. www.assuredwomenswellness.com
  41. aelclicpathfinder.com
  42. linerconcept.com